Cara Bayar BPJS Lewat ATM BCA – BPJS menjadi program dari pemerintah yang bersifat ke seluruh lapisan masyarakat Indoneisa. Dimana program satu ini memang sangat membantu sekali bagi kita semua. Namun sebelum kalian bisa menggunakan BPJS, hal yang perlu kalian lakukan ialah mendaftar menjadi peserta BPJS terlebih dahulu di kantor setiap kota. Namun kebanyakan orang yang lebih memilih untuk menjadi peserta BPJS Kesehatan, karena pada layanan ini sangat membantu sekali terutama rakyat kecil.
Pada program satu ini memang sangat sukses, dimana sudah hampir semua orang memiliki kartu BPJS kesehatan atau ketenagkerjaan. Sedangkan untuk BPJS kesehatan akan terbagi menajdi beberapa kelas yang bisa kalian pilih yakni kelas 1, kelas 2 dan kelas 3. Dimana semua kelas tersebut akan mendapat tagihan setiap bulannya, sedangkan untuk tagihannya akan dibedakan pada kelas yang kalian pilih. Lalu untuk cara bayar BPJS bagaimana dan dimana? untuk kalian yang belum mengetahuinya, bisa simak saja informasi dari kamia. Untuk pembayaran bisa dilakukan di beberapa outlet yang sudah bekerja sama dengan BPJS.
Seperti yang sudah kami sampaikan kepada kalian sebelumnya akan cara bayar BPJS lewat ATM BRI, untuk kesempatan kali ini kami akan informasikan kepada kalian semuanya. Bagaimana cara bayar BPJS lewat ATM BCA kepada kalian semuanya, sedangkan untuk caranya sangat mudah sekali kok. Karena carany hampir sama dengan beberapa bank lainnya, seperti halnya menggunakan cara bayar BPJS lewat ATM Mandiri dan lainna. Seperti yang telah kami sampaikan kepada kalian semuanya, bahwa kami akan sampaikan cara bayar BPJS lewat ATM BCA yang mudah dan cepat serta kode pembayarannya.
Sebelumnya juga sudah kami sampaikan kepada kalian semuanya, jika BPJS terbagi menjadi dua yakni BPJS kesehatan dan ketengakerjaan. Untuk keduanya memang hampir sama cara pembayarannya, sebelumnya juga sudah kami sampaikan kepada kalian semua cara bayar BPJS Ketenagkerjaan kepada kalian semuanya. Untuk mengetahui lebih lengkap akan cara bayar BPJS lewat ATM BCA, kalian semuanya dapat simak langsung saja ulasan yang sudah kmi persiapkan dibawah ini.
Cara Bayar BPJS Lewat ATM BCA Beserta Kode Virtual Account

Untuk melakukan pembayaran tagihan BPJS memang sangat mudah dan cepat sekali prosesnya, karena anda semua tinggal membayar di ATM saja. Jika kalian tidak memiliki ATM Bank, bisa melakukan pembayaran secara langsung ke kantor BPJS tetapi harus antri. Jika kalian tidak ingin antri, bisa menggunakan cara lain seperti lewat Alfamart atau Indomaret juga bisa. Baiklah untuk mengetahui lebih lengkap cara bayar BPJS lewat ATM BCA, bisa simak langsung ulasan dibawah ini.
Cara Bayar BPJS Lewat ATM BCA
- Untuk langkah pertama cukup kunjungi saja Mmesin ATM terdekat
- Setelah itu masukan kartu ATM kalian semua dan masukan PINnya
- Lalu pada menus utamanya, kalian smeua tinggal klik saja”Transaksi Lainnya”
- Lalu pilih kembal “Pembayaran”
- Pilih menu “layar Beikutnya”
- Jika sudah ketemu menu BPJS, langsung klik saja
- Lalu klik kembali “Kesehatan”
- Untuk langkah selanjutnya tinggal masukan koed pembayarannya atau nomer kartu BPJS anda semuanya
- Nanti akan muncul detail tagihan anda semuanya
- Pastikan jika semuanya sudah benar
- Setelah itu tinggal klik saja pembayaran dan transaksi selesai
- Simpanbukti pembayaran tagihan BPJS kalian semuanya
- Proses pembayaran sudah selesai
- Untuk langkah selanjutnya tinggal cek saja di aplikasi atau website resminya
Itulah cara bayar BPJS lewat ATM BCA yang dapat kami sampaikan kepada kalian semuanya, dimana cara seperti diatas memang sangat mudah sekali dan cepat prosesnya. Seperti yang sudah kami sampaikan, untuk melakukan pembayaran tagihan BPJS memang terdapat banyak sekali caranya, tinggal kalian pilih mau menggunakan yang mana. Demikianlah yang dapat kami sampaikan kepada kalian semuanya, semoga informasi diatas dapat bermanfaat untuk anda semuanya.